Senin, 17 Februari 2014

Cara mempercepat kinerja mysql

Cara mempercepat kinerja mysql
cara yang pertama
1.

Cara mengaktifkan query cache di Mysql :
Lakukan pengecekan fasilitas query_cache Mysql kita dengan menuliskan :

SHOW VARIABLES LIKE  ‘ %query_cache%  ‘

Menghasilkan keterangan :
have_query_cache = yes
query_cache_type=on
query_cache_size = 0

query_cache_size bernilai 0 (nol) ,  sehingga meskipun query_cache aktif fitur query cache tidak akan berguna jika ukurannya masih Nol.

Cara memanfaatkan query_cache di Mysql :

Edit file konfigurasi mysql  Anda (my.ini)
Pada bagian [mysql] tambahkan baris berikut :
set-variable=query_cache_size=64M
Besarnya query_cache disesuaikan dengan resource komputer kita. Logikanya semakin besar query_cache akan semakin baik.
Restart mysql kita.
Untuk membuktikan bahwa query_cache sudah berjalan ulangi langkah diatas dengan menuliskan :

SHOW VARIABLES LIKE  ‘ %query_cache%  ‘

Menghasilkan keterangan :
have_query_cache = yes
query_cache_type=on
query_cache_size = 67108864
2 . optimize pada table

Share This!


Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Powered By Blogger · Designed By asadly.tk